andi harus membayar Rp 860.000,00 untuk membeli 4 celana dan 3 baju. ali harus membayar Rp 920.000,00 untuk membeli 3 celana dan 5 baju yang sama. harga 1 baju
Matematika
nadiaandrea10
Pertanyaan
andi harus membayar Rp 860.000,00 untuk membeli 4 celana dan 3 baju. ali harus membayar Rp 920.000,00 untuk membeli 3 celana dan 5 baju yang sama. harga 1 baju dan 2 celana adalah ???
1 Jawaban
-
1. Jawaban Rahmajulianto
4c + 3b =860.000 | 3 | = 12c + 9b = 2580000
3c + 5b =920.000 | 4 | = 12c + 20b = 3680000
__________________--
= -11b= -1100000
b= -1100000 dibagi -11 = 100.000
jadi 1 baju = 100.000
4c + 3.100000 = 860.000
4c + 300.000 = 860.000
4c = 860.000 - 300.000
4c = 560.000
c = 560.000 dibagi 4 = 140.000
jadi 1 celana itu = 140.000
harga 1 baju dan 2 celana adalah
1.100.000 + 2.140.000 = 100.000 + 280.000
= 380.000
maaf jika ada salah :D