jelaskan pengertian ayat makiyah
B. Arab
adriyan13
Pertanyaan
jelaskan pengertian ayat makiyah
2 Jawaban
-
1. Jawaban jihande
Ayat makkiyah adalah ayat yang turun di Makkah, sebelum Rasulullah ﷺ hijrah ke Madinah. -
2. Jawaban dapriesbanoet
Surat Makkiyah merupakan surat yang ayat-ayatnya diturunkan kepada Rasulullah SAW sebelum hijrah ke Madinah atau di kota Mekkah.