IPS

Pertanyaan

jelaskan pengertian dari :
discovery
invention
inovasi
difusi kebudayaan
akumulasi kebudayaan
asimilasi kebudayaan

tolong yaa !!

1 Jawaban

  • - Discovery adalah adanya penemuan baru dalam kehidupan masyarakat baik itu berupa ilmu pengetahuan maupun teknologi yang memengaruhi dan membawai perubahan dalam masyarakat itu. Misalnya: penemuan mobil.

    - Invention adalah 
    usaha yang disengaja dan sungguh-sungguh untuk memperoleh hal-hal baru. Misalnya, penemuan pupuk sintesis.

    - Inovasi adalah 
    proses sosial budaya yang menerima unsur-unsur kebudayaan baru dan mengesampingkan cara-cara lama yang telah melembaga.

    - Difusi kebudayaan adalah proses penyebaran budaya.

    - Akulturasi kebudayaan adalah 
    pertemuan dua kebudayaan atau lebih dari bangsa yang berbeda dan saling memengaruhi.

    - Asimilasi kebudayaan adalah 
    perpaduan dua kebudayaan atau lebih yang berbeda secara berangsur-angsur berkembang sehingga memunculkan budaya baru.

Pertanyaan Lainnya