ciri ciri tanaman solanum melongena (terong)
Biologi
ShariraKirana
Pertanyaan
ciri ciri tanaman solanum melongena (terong)
2 Jawaban
-
1. Jawaban rositadewi6
memiliki daun yang agak kasar -
2. Jawaban rahmanay
Ada beberapa ciri tanaman terong, antara lain sebagai berikut.
Pertama, daun tanamannya lebar dan berbentuk seperti telinga manusia. Ciri fisik yang ini cukup khas, sehingga mudah mendeskripsikannya.
Kedua, bunganya berwarna ungu. Termasuk bunga dengan karakteristik sempurna. Biasanya, bunga tanaman terong terpisah dan terbentuk dalam tandan bunga.
Ketiga, warna buah yang khas. Warna buahnya ungu cerah atau hijau. Memanjang, lurus, atau melengkung tergantung dari ukurannya masing-masing.