Matematika

Pertanyaan

Dalam sebuah gedung pertemuan,tertata sebanyak 20 kursi pada baris ke 1, 24 kursi pada baris ke 2, 28 kursi pada baris ke 3 dan seterus nya.hingga gedung itu memuat 50 baris kursi
A.susunlah suatu barisan yang menyatakan banyak kursi tiap baris
B.tentukan rumus banyak kursi pada baris ke n
C.hitunglah banyak kursi pada baris terakhir
D. Tentukan rumus jumlah kursi pada n baris pertama
E.hitunglah banyak kursi yang dapat dimuat oleh gedung itu

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya