Sejarah

Pertanyaan

Apakah peristiwa GAM berpengaruh terhadap perekonomian di indonesia saat itu ? jelaskan !

2 Jawaban

  • Sangat berpengaruh, karena APBN mungkin terkuras untuk membiayai operasi gabungan TNI/POLRI dalam penumpasan pemberontak. Juga untuk membangun kembali daerah yang rusak
  • Sangat berpengaruh, karena kerusakan yang ditimbulkan dari peristiwa GAM membuat perekonomian daerah Aceh menjadi terhambat, dan bisa di bilang Rugi karena banyak bangunan yang rusak akibat peristiwa tersebut jadi diperlukannya pembangunan kembali.

Pertanyaan Lainnya