jika 2 liter bensin dapat menempuh jarak sejauh 30 km,maka jarak yang dapat ditempuh dengan bensin sebanyak 5 liter adalah...km tolong dengan jalan matematikany
Matematika
simi12
Pertanyaan
jika 2 liter bensin dapat menempuh jarak sejauh 30 km,maka jarak yang dapat ditempuh dengan bensin sebanyak 5 liter adalah...km
tolong dengan jalan matematikanya yaa kak;)
tolong dengan jalan matematikanya yaa kak;)
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nurulhfitr
Misal :
x = jarak yg dapat ditempuh dengan bensin 5 liter
Maka
2/30=5/x
2x=30X5
2x=150
x=150/2
x=75
Jadi, jarak yg dapat ditempuh dengan bensin 5 liter adalah 75km