Geografi

Pertanyaan

sebutkan lapisan/horison-horison tanah

1 Jawaban

  • 1) Horizon O : Lapisan permukaan, terdapat banyak akar tanaman, dan jasad renik tanah. Berwarna gelap dan kaya akan humus.

    2) Horizon A : Zona evaluasi yang mempunyai banhyak humus. Berwarna keabuan dan sedikit pucat.

    3) Horizon B : Zona akumulasi yang sedikit humus. Berwarna coklat kuning atau coklat kemerahan.

    4) Horizon C : Zona terjadinya pelapukan bahan induk tanah.

    5) Horizon R : Zona bahan induk tanah.

Pertanyaan Lainnya