Apa panjang sisi persegi yang kelilingnya sudah diketahui k=72 cm
Matematika
Jurumudi
Pertanyaan
Apa panjang sisi persegi yang kelilingnya sudah diketahui k=72 cm
2 Jawaban
-
1. Jawaban Shika28
Keliling persegi = 4s
Maka untuk mencari panjang sisinya adalah keliling : 4
S = 72/4
S = 18 -
2. Jawaban susisuryani
K= 72/4 = 8 cm , maaf kalo salah