seorang manajer pemasaran memperoleh gaji sebesar rp.100.000.000,00 per tahun ditambah 5% komisi dari total penjualan selama setahun. gaji tahunan yang dia pero
Matematika
Deani1
Pertanyaan
seorang manajer pemasaran memperoleh gaji sebesar rp.100.000.000,00 per tahun ditambah 5% komisi dari total penjualan selama setahun. gaji tahunan yang dia peroleh dinyatakan dalam persamaan berikut.
y menyatakan gaji tahunannya dan x menyatakan total penjualan tiap tahun.
berapakah gaji menejer tersebut selama setahun jikan total penjualan sebesar rp. 5.000.000.000,00?
y menyatakan gaji tahunannya dan x menyatakan total penjualan tiap tahun.
berapakah gaji menejer tersebut selama setahun jikan total penjualan sebesar rp. 5.000.000.000,00?
1 Jawaban
-
1. Jawaban tantikris43
Gaji yang di peroleh = y + 5% x Total gaji yang diperoleh = 100.000.000,00 + 5/100 × 5000.000.000.,00 = 100.000.000,00 + 50.000.000,00 = Rp. 150.000.000,00