Fisika

Pertanyaan

1.Tuliskan 3 contoh peristiwa mencair !

2.Tuliskan 3 contoh peristiwa membeku !

1 Jawaban

  • contoh peristiwa mencair:

    1) es krim mencair
    2) es batu meleleh
    3) salju menjadi air


    contoh peristiwa membeku



    1) air dibekukan ke dalam frezer
    2) salju turun dari langit
    3) es krim yang baru keluar dari frezer



    ~ Semoga Bermanfaat ^_^


    @ maaf klo salah

Pertanyaan Lainnya