B. Arab

Pertanyaan

Kandungan surah al maidah

1 Jawaban

  • Surat ini dinamakan Al Maidah karena memuat kisah pengikut-pengikut setia nabi isa a.s. meminta kepada nabi isa a.s. agar Allah swt menurunkan untuk merka Al Maidah (hidangan makanan) dari langit. Dan dinamakan Al Uqud atau yang berarti perjanjian, karena kata itu terapat pada ayat yang pertama di dalam surat ini, di mana Allah swt menyuruh agar hamba-hambanya memenuhi janjinya terhadap Allah dan perjanjian - perjanjian yang mereka buat sesamanya. Dinamakan juga Al Munqizd atau yang berarti menyelamatkan, karena di akhir surat Al Maidah mengandung kisah nabi isa a.s. penyelamat pengikut – pengikut setianya dari azab Allah swt.

    Maaf kalau salah...

Pertanyaan Lainnya