Fisika

Pertanyaan

sebuah partikel yang bermassa 2kg bergerak lurus menyusuri sumbu x dengan besar kecepatan mula mula 3m/s searah sumbu x positif. bila gaya 6newton searah sumbu x negatif bekerja pada partikel itu selama 3sekon maka kecepatan akhirnya adalah

1 Jawaban

  • karena arah gaya berlawanan kecepatan maka Gaya nya jd minus, shg:

    F = m. a
    -6 = 2.a
    a= -3 m/s^2

    Vt = Vo + a.t maka
    Vt = 3 + (-3).3
    Vt = -6 m/s atau 6m/s arah ke sumbu x negatif

Pertanyaan Lainnya