Matematika

Pertanyaan

jika tinggi bangun tersebut adalah 12 cm, maka kelilingnya adalah.. cm(pakai cara)
jika tinggi bangun tersebut adalah 12 cm, maka kelilingnya adalah.. cm(pakai cara)

1 Jawaban

  • Kelas: 8
    Mapel: Matematika
    Kategori: Teorema Phytagoras
    Kata kunci: Teorema phytagoras, keliling trapesium
    Kode: 8.2.5 (Kelas 8 Matematika Bab 5-Teorema Phytagoras)

    Perhatikan gambar pada lampiran
    Jika tinggi bangun tersebut adalah 12 cm, maka kelilingnya adalah.. cm

    Pembahasan:
    Cari sisi miring trapesium nya dengan menggunakan teorema phytagoras:
    x
    ² = (9 cm)² +(12 cm)²
    x² = 81 cm² + 144 cm²
    x² = 225 cm²
    x = √(225 cm²)
    x = 15 cm

    Keliling trapesium 
    = 15 cm + 24 cm + 15 cm + 42 cm
    = 96 cm

    Jadi, keliling trapesium tersebut adalah 96 cm.

    Jawaban : A

    Semangat belajar!
    Semoga membantu :)
    Gambar lampiran jawaban idznizhahrina
    Gambar lampiran jawaban idznizhahrina