arif melempar bola ke atas dengan keceptana awal 20 m/s.tentukan tinggi bola setelah dilempar 2s dan kecepatan bola setelah 1s?
Fisika
alishahartoko
Pertanyaan
arif melempar bola ke atas dengan keceptana awal 20 m/s.tentukan tinggi bola setelah dilempar 2s dan kecepatan bola setelah 1s?
2 Jawaban
-
1. Jawaban atikahfz
tinggi bola setelah dilempar 2s= 20x2=40m
setelah dilempar 1s= 20x1= 20m -
2. Jawaban rirismaulidina
[tex] h=V_0\cdot t - \frac{1}{2}g\cdot t^2 \\ h=20\cdot 2- \frac{1}{2}10\cdot (2^2) \\ h=20~m \\ \\ V=V_0-g\cdot t \\ V=20-10\cdot 1 \\ V~saat~1s=10~m/s[/tex]