Ayah memiliki tabungan di koperasi. Tabungan awal ayah adalah Rp24.000.000,00. Jika koperasi memberikanjasa berupa bunga simpanan sebesar 12 % per tahun, bunga
Matematika
owik4
Pertanyaan
Ayah memiliki tabungan di koperasi. Tabungan awal ayah adalah Rp24.000.000,00. Jika koperasi memberikanjasa berupa bunga simpanan sebesar 12 % per tahun, bunga simpanan yang ada di tabungan ayah setelah 8 bulan dari saatpertama menabung adalah ... .
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nicoardians
diketahui:
tabungan awal= Rp 24.000.000,00
bunga 12 bulan = 12%
ditanya: bunga 8 bulan....?
jawab:
12/100×24.000.000,00
=> 12×240.000,00
=> 2.880.000,00
Bunga 12 bulan= Rp 2.880.000,00
Bunga 8 bulan = X
X= 8×2.880.000,00/12
X= 23.040.000,00/12
X= Rp 1.920.000,00