Rizki mengendarai mobil dapat menempuh jarak 280 KM selama 4 jam 20 menit .Jika Rizki akan menempuh jarak 360 km, berapa waktu yang dibutuhkan?
Matematika
silviaaprianiputri
Pertanyaan
Rizki mengendarai mobil dapat menempuh jarak 280 KM selama 4 jam 20 menit .Jika Rizki akan menempuh jarak 360 km, berapa waktu yang dibutuhkan?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nik001
Mapel : Matematika
Bab : perbandingan Senilai
280 km = 4 jam 20 menit = 4 1/3 jam = 13/3 jam
360 km = x jam
280 / 360 = 13/3 / x
x = 360 x 13/3 : 280
x = 1.560 : 280
x = 5 160/280
x = 5 4/7 jam
x = 5 jam 34 menit 2 detik