Seorang anak mendorong meja dengan gaya 150 N kekanan sehingga meja berpindah sejauh 5 meter selam 5 sekon hitunglah daya yang dilakukan anak tersebut
Fisika
Ninisbataragmailcom
Pertanyaan
Seorang anak mendorong meja dengan gaya 150 N kekanan sehingga meja berpindah sejauh 5 meter selam 5 sekon hitunglah daya yang dilakukan anak tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban detektif07
P = W / t
P = (F × s) / t
P = (150 N × 5 m) / 5 s
P = 750 J / 5 s
P = 150 W