sebuah koperasi memberikan suku bunga pinjaman 15% per tahun bagi peminjam. pak agus meminjam rp. 5000.000.00. jika di angsur selama 10 bulan maka besar angsura
Matematika
MochIsmedChaidar
Pertanyaan
sebuah koperasi memberikan suku bunga pinjaman 15% per tahun bagi peminjam. pak agus meminjam rp. 5000.000.00. jika di angsur selama 10 bulan maka besar angsuran tiap bulan nya adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban PersatuanWibu
bunga = pinjaman awal x suku bunga x lama pinjaman
= 5.000.000 x 15%/12 x 10
= Rp 625.000
total pinjaman = pinjaman awal + bunga
= 5.000.000 + 625.000
= Rp 5.625.000,-
angsuran = total pinjaman / lama pinjaman
= 5.625.000 / 10
= Rp 562.500,-