Biologi

Pertanyaan

hal hal manakah yang menunjukkan proses pernapasan dada pada manusia

1 Jawaban

  • otot antar tulang rusuk berkontraksi -> Tulang rusuk terangkat -> rongga dada membesar -> tekanan udara di dalam paru paru lebih rendah daripada diluar paru paru-paru -> udara masuk paru paru

Pertanyaan Lainnya