tolong bantu jawab ya..Bagaimanakah hubungan antara DNA, gen, dan kromosom dilihat dari letaknya?
Biologi
ChindyVictor5751
Pertanyaan
tolong bantu jawab ya..Bagaimanakah hubungan antara DNA, gen, dan kromosom dilihat dari letaknya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban mayadayanti
Kelas: 12
Mapel: Biologi
Kategori: Materi Genetika
Kata kunci: materi genetika dna sel kromosom
Kode: 12.4.3 [kelas 12 Biologi BSE - Materi Genetika]
Pembahasan:
DNA gen dan kromosom terletak pada sel makhluk hidup. Sel adalah komponen terkecil penyusun makhluk hidup.
Setiap sel memiliki nukleus yang mengandung kromosom. Setiap makhluk hidup memiliki jumlah kromosom tertentu. Dalam kromosom ditemukan DNA yang berperan penting dalam menentukan sifat genetik setiap individu yang kemudian sifat genetik itu dapat diwariskan kepada generasi berikutnya
Untuk mengetahui jawaban dari soal lain tentang Materi Genetika teman-teman bisa klik di sini
https://brainly.co.id/tugas/14340736Pertanyaan Lainnya