Matematika

Pertanyaan

Sudut POR = 72 derajat dan sudut TOS 108 derajat. Jika luas juring POR 150 cm2, hitunglah luas juring TOS!

2 Jawaban

  • Pertama hitung jari-jari dulu, pakai rumus juring memakai sudut dan luas POR. Jari² ketemu, hitung luas juring TOS pakai rumus juring
    Gambar lampiran jawaban LintangKusumandaru

  • [tex] \frac{72}{108} = \frac{150}{x} \\ 72x = 108.150 \\ x = \frac{108.150}{72 } \\ x = \frac{9.150}{6} \\ x = \frac{9.25}{1} \\ x = 225[/tex]
    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya