Jelaskan apa saja kriteria-kriteria benda cair!
Biologi
Cantikatr5475
Pertanyaan
Jelaskan apa saja kriteria-kriteria benda cair!
1 Jawaban
-
1. Jawaban taffana31
Ciri-ciri benda cair:
1. Bentuk dari benda cair berubah-ubah, mengikuti bentuk dari wadahnya
2. Permukaan air yang tenang selalu berbentuk datar
3. Zat cair mengalir ke tempat yang lebih rendah
4. Zat cair dapat menekan keseluruh arah
5. Zat cair dapar meresap ke celah-celah yang kecil (peristiwa kapilaritas)
6. Volume dari zat cair adalah tetap
7. Letak antar molekulnya berdekatanGerak molekulnya bebas, akan tetapi tidak dapat meninggalkan kelompoknya.
Semoga membantu:)