harga 3 pensil dan 6 pulpen rp 15.000, sedangkan harga 2 pensil dan 3 pulpen rp 8000, harga 4 pulpen dan 2 pensil adalah...
Matematika
tosca27
Pertanyaan
harga 3 pensil dan 6 pulpen rp 15.000, sedangkan harga 2 pensil dan 3 pulpen rp 8000, harga 4 pulpen dan 2 pensil adalah...
2 Jawaban
-
1. Jawaban Heyitsgrx
Matpel : Matematika
Kelas : 8 SMP
Bab : SPLDV
Jawaban :
pensil = x
pulpen = y
[tex]3x + 6y = 15000 \: pers \: 1 \\ 2x + 3y = 8000 \: pers \: 2 \\ pers \: 2 \times 2 = 4x + 6y = 16000 \\ pers \: 1\: - pers \: 2 = \\ x = 1000 \\ \\ subs \: ke \: pers \: 2 \\ 2000 + 3y = 8000 \\ 3y = 6000 \\ y = 2000 \\ \\ ditanya \: 4y + 2x \\ 8000 + 2000 \\ = 10000[/tex] -
2. Jawaban ananekusuma21
misal :
x = sebuah pensil
y = sebuah pulpen
maka,
didapatkan persamaan sebagai berikut :
3x+6y = 15.000 |x1| 3x+6y = 15.000
2x+3y = 8.000 |x2| 4x+6y = 16.000
_____________ -
-x = -1.000
x = 1.000
disubstitusikan ke persamaan :
2x+3y = 8.000
2(1.000)+3y = 8.000
2.000+3y = 8.000
3y = 8.000 - 2.000
3y = 6.000
y = 6.000 : 3
y = 2.000
jadi,
4y+2x
= 4(2.000)+2(1.000)
= 8.000+2.000
= 10.000 rupiah