Biologi

Pertanyaan

Berikan contoh hubungan ketergantungan antara komponen abiotik ke biotik ! (min.4)

1 Jawaban

  • Komponen abiotik memengaruhi komponen biotik.Contohnya adalah cahaya, tanah, air, udara, dan unsur hara (komponen abiotik) memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan (komponen biotik).

Pertanyaan Lainnya