Bagaimana upaya agar keberagamaan di indonesia tidak menimbulkan percecahan bangsa?
PPKn
Dhini991
Pertanyaan
Bagaimana upaya agar keberagamaan di indonesia tidak menimbulkan percecahan bangsa?
2 Jawaban
-
1. Jawaban EsaSasmitaaKim
1) saling menjaga budaya kita masing-masing
2) tidak membedakan budaya/keragaman yang ada di Indonesia
3) Saling hormat-menghormati -
2. Jawaban hanura1
upayanya adalah saling mencintai kebudayaan, keberagaman di indonesia dan tidak menjelek - jelekan dan juga menyinggung kebudayaan,keberagaman,dan perbedaan karena kita sama sama bangsa indonesia,kalaupun berbeda itu wajar karena setiap daerah itu mempunyai kebudayaaan,perbedaan masing masing tapi tidak boleh menjadi penghalang.
semoga bermanfaat: )