IPS

Pertanyaan

garis lintang 0° membagi menjadi dua belahan yaitu.... dan....

1 Jawaban

  • Jawaban:

    Belahan bumi utara dan Belahan bumi selatan

    Penjelasan:

    Khatulistiwa atau ekuator adalah garis lintang 0° dan membagi bumi menjadi dua bagian yaitu belahan bumi utara dan belahan bumi selatan.

Pertanyaan Lainnya