Tias menyimpan uang di bank dengan bunga 15% per tahun jika setelah 3 bulan ia menerima bunga sebesar Rp 9000 berapakah besar uang simpanan Tias
Matematika
Putrawahyu55
Pertanyaan
Tias menyimpan uang di bank dengan bunga 15% per tahun jika setelah 3 bulan ia menerima bunga sebesar Rp 9000 berapakah besar uang simpanan Tias
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Kelas 7 Matematika
Bab Perbandingan dan Artimatika Sosial
Tabungan awal = a
Bunga = 9.000
a . 15/100 . 3/12 = 9.000
a = 9.000 . 12 . 100 / (3 . 15)
a = Rp 240.000,00