B. Indonesia

Pertanyaan

apakah sikap kapitan pattimura mencerminkan kerja keras? jelaskan jawabanmu

1 Jawaban

  • Iya benar bahwa sikap kapitan patimura merupakan salah satu cerminan kerja keras, hal ini terbukti dari betapa gigihnya dia melakukan perlawanan terhadap belanda di wilayah maluku sehingga membuat pasukan belanda kewalahan, sehingga seluruh perlawanannya terhadap belanda membuatnya dinobatkan sebagai salah satu tokoh pahlawan indonesia yang bekerja keras melawan penjajahan bangsa lain

    Pembahasan

    Sikap kerja keras sejak dahulu telah ditunjukkan oleh pahlawan bangsa kita dalam mengusir penjajahan salah satunya kapitan pattimura, putra maluku tersebut melawan penjajahan bangsa belanda yang ingin menduduki kota maluku bersama pahlawan lainnya kapitan patimura berjuang keras dalam memperjuangkan hak kemerdekaan bangsa indonesia meskipun ditengah ancaman pihak belanda.

    Sikap kerja keras akan membawa dampak positif bagi kehidupan kita, dengan menerapkan sikap kerja keras kita akan memperoleh dampak positif seperti sebagai berikut:

    • Lebih mudah mencapai keinginan dan tujuan yang kita mau.
    • Menjadikan kita sebagai orang yang optimis.
    • Menghilangkan sikap pemalas.
    • Berguna bagi diri sendiri dan orang lain.
    • Berani dan tidak mudah mengeluh.
    • Menjadi teladan bagi orang lain seperti tokoh pahlawan kapitan pattimura.

    Pelajari lebih lanjut

    1. Materi tentang sikap yang patut ditiru dari tokoh pahlawan kapitan pattimura, pada https://brainly.co.id/tugas/13325086
    2. Materi tentang manfaat dari sikap kerja keras, pada https://brainly.co.id/tugas/1839703
    3. Materi tentang beberapa sikap yang mencerminkan kerja keras, pada https://brainly.co.id/tugas/19876843

    Detail jawaban

    Kelas: 12

    Mapel: Bahasa Indonesia

    Bab:  Teks cerita sejarah

    Kode: 12.1.2

    #JadiRankingSatu

Pertanyaan Lainnya