menentukan kaidah kebahasaan teks ulasan
B. Indonesia
raka376
Pertanyaan
menentukan kaidah kebahasaan teks ulasan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Hanungrohhanung
1). menggunakan kalimat sifat = kelebihan/ kekurangan suatu teks
2). menggunakan kalimat majemuk,meliputi:
a). majemuk setara : biasanya menggunakan konjungsi, konjungsi yang biasa digunakan, meliputi:
-arti pemilihan(atau)
-arti penggabungan(dan,serta)
-arti pertentangan(tetapi)
-arti perurutan(lalu,kemudian)
b). majemuk beringkat(kalimat tunggal yang bagian"nya diperluas,sehingga membentuk 1 atau beberapa pola kalimat baru. konjungsi meliputi:
-arti waktu(ketika,sewaktu,semenjak,setelah)
-arti syarat(jika,apabila,kalau,seandainya, bilamana)
-arti tujuan(agar,supaya)
-arti konsesif(walaupun,kendakipun,meskipun, sungguh pun)
-arti perbandingan(seperti,ibarat,laksanan, bagai)
-arti sebab(karena,sebab,oleh karena, oleh sebab itu, lantaran)
-arti akibat(hingga,sehingga,sampai)
-arti keandaian(andaikan,andai kata)
-arti penjelasan (penerang),meliputi : bahwa, yakni,yaitu