Matematika

Pertanyaan

Bu ida menjual bermacam macam kemeja di toko nya. Bu ida mempunyai 2 gros kemeja ukuran s, 7 lusin ukuran M, dan 4 lusin ukuran L. Berapa kodi jumlah kemeja yg siap dijual Bu Ida
a. 19 kodi
b. 20 kodi
c. 21 kodi
d. 23 kodi

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya