Sebutkan beberapa sifat fisis yang khas dari logam alkali tanah
Kimia
Yuskamelinda
Pertanyaan
Sebutkan beberapa sifat fisis yang khas dari logam alkali tanah
1 Jawaban
-
1. Jawaban ayupujil
SIFAT LOGAM ALKALI
Sifat Fisis
Secara umum, logam alkali ditemukan dalam bentuk padat.Kecuali Cs (cesium) yang berbentuk cair.Meskipun logam alkali adalah logam paling kuat, tetapi secara fisik logam alkali lunak bahkan bisa diiris menggunakan pisau.Hal ini karena mereka hanya memiliki satu elektron valensi pada kulit terluarnya.Sedangkan jumlah kulitnya makin bertambah dari atas ke bawah dalam tabel unsur periodik.Sehingga ikatan antar logamnya lemah.