Alat pernafasan Buaya, elang, kanguru.
Biologi
bagasadiwibowo1
Pertanyaan
Alat pernafasan Buaya, elang, kanguru.
2 Jawaban
-
1. Jawaban LaurenzaCeline
alat pernapasan buaya : paru-paru (reptil)
elang : paru-paru ,memiliki alat pernapasa yaitu pundi pundi
kangguru : paru-paru
maaf kalo ada kesalahan. -
2. Jawaban naurahnazahra
Alat pernafasan
Buaya : alat pernapasan berupaparu - paru. Udara masuk melalui hidung kemudian masuk ke batang tenggorokan lalu ke paru - paru.
Elang : alat pernapasan berupa paru-paru dan kantong udara (pundi - pundi (kantong) udara)
Pundi - pundi udara berguna untuk menyimpan udara pada waktu terbang.
Proses pernapasan burung adalah sebagai berikut : Hidung, tenggorokan, pundi - pundi udara, paru - paru. Ketika terbang pernapasan burung berasal dari udara yang tersimpan dalam pundi - pundi udara, dan ketika tidak burung mengisi pundi - pundi udaranya.
Kangguru : alat pernapasan berupa paru-paru
Semoga bermanfaat