B. Indonesia

Pertanyaan

6. Pahamilah paragraf berikut.
Sebuah kamar yang baik dan sehat harus di tunjang dengan sistem sirkulasi udara yang baik pula. Jangan sampai kamar tidak mempunyai akses dengan udara luar, misalnya dari halama atau taman. Adanya akses secara langsung dengan kondisi di luar rumah akan terjadi pertukaran udara dan masuknya cahaya. Dengan demikian, kita dapat merasakan datangnnya sinar mata hari pagi dan udara pagi yang segar. .....

Kalimat persuasi yang tepat untuk mengakhiri paragraf tersebut adalah .....
A. Buatlah penghuni rumah betah bermain, belajar, dan beristirahat nyaman dengan menciptakan suasan yang harmonis
B. Memang, sebuah kamar yang sehat dengan sirkulasi udara dan pencahayaaan yang baik sangat bermanfaat bagi kita
C. Ciptakanlah kamar dengan sirkulasi udara dan pencahayaan yang cukup agar kesehatan kita lebih terjamin
D. Tatalah tempat tidur dan tamanmu dengan memperhatikan sirkulasi dan pencahayaan yang cukup

Bacalah paragraf persuasi berikut untuk menjawab soalnomor 7 dan 8
(1)suber energi yang di gunakan terus menerus akan terancam habis. (2) minyak bumi yang di tambang dan di eksplotasi dikhawatirkan akan habis sehingga generasi masa mendatang tidak dapat menikmatinya dengan baik. (3) sehubungan dengan kenyataan tersebut, kita hendaknya melakuakan penghematan energi. (4) salah satu hal yang dapat kita lakukan untuk menghemat energi adalah menggunakan lampu LED yang hemat energi

7. Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada kalimat nomor .....
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
8. Kalimat yang tidak padu atau tidak mendukung kalimat utama pada teks tersebut adalah kalimat nomor ......
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
9. Bacalah teks persuasi berikut
Pasien yang berobat dan dirawat inap di rumah sakit kasih tidak di layani dengan ramah. Dokter yang seharusnya rutin memeriksa kondisi pasien juga kurang ramah, fasilitas dan peralatan yang dimiliki rumah sakit tersebut tidak lengkap sehingga banyak pasien yang pindah ke rumah sakit lain untuk mendapatkan perawatan yang lebih baik. .....

Kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. Para dokter dan suster di rumah sakit kasih perlu segera di ganti
B. Pasien yang akan mesuk ke rumah sakit kasih hendaknya berpikir dulu
C. Rumah sakit kasih harus segera menambah fasilitas dan peralatan medis
D. Rumah sakit kasih sebaiknya menambah fasilitas dan meningkatkan pelayanan
10.bacalah kutipan teks berikut
Teman-teman, seperti yang telah saya uraikan sebelumnya, kenakalan remaja dapat di atasi dengan salah satu cara, yaitu menyalurkan kelebihan energi yang di miliki remaja pada kegiatan yang positif. .....

kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah ....
A. Oleh karena itu, marilah kita berkerja sama mencari jalan keluar untuk mewujutkan kegiatan yang positif agar dapat mengurangi dampak negatif kenakalan remaja
B. Oleh karena itu, marilah kita tuntut pihak sekolah agar membuka kegiatan ekstrakulikuler sebanyak-banyaknya demi menyalurkan hobi kita
C. Oleh sebab itu, di harapkan kepada orang dewasa untuk turut serta memberikan pandangan positif terhadap remaja-remaja seperti kita ini
D. Oleh sebab itu, remaja dan kenakalannya tidak dapat di pisahkan dalam kehidupan modern ini

1 Jawaban

  • 7. A = kalimat utama selalu di awal atau di akhir paragraf
    8.B = kalimat no 2 tdk sesuai dgn kalimat 1 dan kalimat 3,4
    9. D
    10. A

Pertanyaan Lainnya