Matematika

Pertanyaan

Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki luas 318 koma 80 km2 terdiri dari empat kabupaten 78 Kecamatan 438 Kelurahan atau Desa hitunglah Berapa luas rata-rata tiap Kabupaten tiap kecamatan dan tiap desanya

1 Jawaban

  • L = 3.185,80 km²

    Rata-rata Luas:

    Per kab. = 3.185,80 km² / 4
    = 796,45 km²

    Per kec. = 3.185,80 km² / 78
    = 40,843 km²

    Per desa = 3.185,80 km² / 438
    = 7,273 km²

    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya