Nasyid berasal dari bahasa Arab ansyada - yunsyiduyang artinya
Seni
saskia224
Pertanyaan
Nasyid berasal dari bahasa Arab ansyada - yunsyiduyang artinya
1 Jawaban
-
1. Jawaban sutrisnopagutap3ab2g
Nasyid berasal dari bahasa Arab, ansyada-yunsyidu, artinya bersenandung. Definisi nasyid sebagai format kesenian adalah senandung yang berisi syair-syair keagamaan. Akan tetapi, ada banyak versi mengenai pengertian nasyid itu sendiri.