IPS

Pertanyaan

1. Gunung tertinggi di Eropa adalah....
2. Orang-orang Perancis, Swiss,Jerman menurut jasmani / fisiknya digolongkan bangsa....
3. Bentang alam Eropa yang berupa dataran rendah terdapat di daerah....
4. Penduduk Eropa mayoritas beragama....
5. Menurut fisisnya wilayah Eropa bagian timur secara umum beriklim....
6. Hujan di Eropa bagian selatan jatuh pada musim....
7. Relief Asia Utara sebagian besar berupa daratan....
8. Danau yang terluas di Asia adalah....
9. Sungai yang terpanjang di Asia adalah....
10. Hutan di Asia yang terluas terdapat di....
11. Penduduk di Asia Tengah dan Utara termasuk kelompok ras....
12. Rumpun bangsa Melayu Polinesia digunakan penduduk di kawasan....
13. Bahasa yang di gunakan di Arab (Arab Barat Daya) dikelompokan bahasa....
14. Dataran tinggi yang terluas di Asia yang mendapat sebutan atap dunia adalah....
15. Gurun di Afrika bagian selatan adalah....
16. Pegunungan Atlas membentang di kawasan Afrika....
17. Suku bangsa Hemiet, Semiet di Afrika sebagian besar menganut agama....
18. Penduduk Afrika mayoritas kulit hitam / negro....
19. Tiga negara Afrika yang wilayahnya terluas secara berurutan adalah....
20. Perairan yang membatasi benua Afrika di sebelah barat adalah....

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya